Visi Misi

VISI SEKOLAH

UNGGUL DALAM PRESTASI, BERKARAKTER  DIJIWAI IMAN DAN TAQWA BERWAWASAN  LINGKUNGAN DENGAN KOMPETENSI GLOBAL”

MISI SEKOLAH

  1. Meningkatkan pemahaman, penghayatan dan pengamalan keagamaan bagi peserta didik di sekolah
  2. Mewujudkan lulusan yang berkompetensi tinggi dan berdaya saing global
  3. Mewujudkan Dokumen KTSP
  4. Mewujudkan proses pembelajaran dengan mengimplementasikan  pendidikan karakter
  5. Mewujudkan tumbuh kembangnya budaya literasi dan sikap ilmiah melalui pengembangan kegiatan karya ilmiah
  6. Memberdayakaan fungsi perpustakaan dan laboratorium sebagai sarana pembelajaran;
  7. Mewujudkan pendidik dan tenaga kependidikan yang mampu dan tangguh
  8. Mewujudkan sistem manejemen berbasis sekolah
  9. Mewujudkan pengembangan budaya mutu berbasis keunggulan lokal;
  10. Mewujudkan tumbuh kembangnya rasa cinta terhadap seni budaya daerah dan nasional;
  11. Mewujudkan pelestarian dan fungsi lingkungan melalui kegiatan adiwiyata
  12. Mewujudkan  sekolah sebagai sekolah rujukan